Salam Akuntansi!
Bertemu kembali bersama kami dari Kompartemen Media Informasi dalam acara HIMATANSI In Digital!
Bagaimana kabar kalian? Semoga baik baik saja ya!

Kegiatan Kunjungan KKN 2024 berupa safari ke tiap-tiap posko engurus HIMATANSI angkatan 2021 yang sedang menjalankan KKN di beberapa daerah. Tujuan dari kegiatan ini adalah untuk menjalin komunikasi dan silaturahmi antar pengurus HIMATANSI serta menambah wawasan dan pengetahuan mengenai KKN bagi pengurus HIMATANSI angkatan 2022 serta anggota muda HIMATANSI.
Output yang diharapkan dari kegiatan ini adalah terjalinnya komunikasi yang baik antar setiap pengurus HIMATANSI dan kemampuan untuk mengembangkan wawasan serta pengetahuan baru yang telah didapat selama kegiatan Kunjungan KKN untuk kedepannya.


